Cara Daftar OVO di Hypermart & Keuntungannya Terbaru 2024

Cara daftar Ovo di Hypermart

Cara daftar Ovo di Hypermart merupakan informasi yang cukup banyak dicari orang-orang untuk shopping atau belanja di supermarket tersebut. Jadi layanan ini memberikan kesempatan pada setiap pendaftar untuk memperoleh kartu.

Dengan memakainya, pengguna akan dapat menikmati berbagai manfaat saat membeli barang di supermarket.

Adapun macam-macam promo yang pastinya menguntungkan pelanggan. Namun pertanyaannya bagaimana cara pendaftarannya? dan apa saja persyaratannya?

Apakah Ada Cara Daftar OVO di Hypermart?

Cara daftar Ovo di Hypermart

Menanggapi pertanyaan diatas, ternyata saat ini banyak orang sedang membutuhkan tutorial bagaimana cara mendapatkan kartu hypermart.

Tentunya dikarenakan keuntungan yang didapatkan membuat masyarakat tertarik memilikinya.

Selain memperoleh diskon ataupun promo, penggunaannya pun cukup mudah dan bisa di pakai di seluruh cabang mall tersebut

Untuk pendaftarannya pun sangatlah gampang, dan dibawah ini akan kami jelaskan urutannya.

Baca juga : cara daftar ovo booth

Cara Daftar Ovo di Hypermart

Agar bisa menikmati keuntungan dari kartu hypermart, Pastinya Anda diwajibkan melakukan pendaftaran terlebih dahulu.

Jadi langsung saja pergi mall terdekat dan ajukan pendaftaran.

Namun perlu diketahui bahwa agar metode tersebut berhasil, maka ada beberapa hal yang wajib diperhartikan.

Sebelum menuju ke lokasi, pastikan bahwa telah membawa kartu identitas seperti KTP asli beserta nomor handphone.

Nantinya petugas akan memandu Anda sampai kartu bisa digunakan.

Jika masih bingung, bisa langsung ikuti langkah-langkah dibawah:

  1. Silahkan datang ke retail Hypermart.
  2. Bisa ke matahari, cinemaxx atau Mall hypermart lainnya.
  3. Kunjungi CS.
  4. Sampaikan permintaan kepada mereka.
  5. Cs memberi form daftar.
  6. Lalu isilah formulir.
  7. Pastikan sesuai dengan KTP asli.

Baca juga: cara daftar ovo di tokopedia

Perlu Anda pahami, mengenai proses dari pengisian formulir seperti ini.

Memang diwajibkan untuk membawa KTP atau kartu keluarga, agar tidak salah entah itu dari nama panjang bahkan sampai alamat domisilinya.

Jika prosesnya sudah selesai maka hanya tinggal tunggu pencetakan.

Keuntungan Daftar Ovo di Hypermart

Jika melihat seluruh cara daftar Ovo di Hypermart yang ternyata memang gampang. Dimana sebagai pendaftar hanya perlu membawa KTP sebagai identitas diri.

Memang tak dapat dipungkiri jika masuk ke dalam salah satu dompet digital terbaik karena telah melakukan kerjasama dengan berbagai merchant.

Bisa dibilang ini masuk ke dalam salah satu kartu eksklusif yang bisa dipakai oleh para pengguna apabila sering melakukan transaksi di gerai Hypermart.

Tentunya pemakaiannya pun mampu memberikan bonus-bonus tersendiri.

Baca juga: cara cek no referensi ovo

Keuntungan dari kartu Ovo Hypermart seperti ini memang banyak jadi cukup sayang jika tak difungsikan dengan baik.

Sedangkan proses dari pendaftarannya untuk bisa mendapatkan card tersebut ada biaya namun masih cukup murah yaitu Rp10.000 saja.

Itulah sekilas informasi tentang gimana ulasan lengkap cara daftar Ovo di Hypermart versi dilinkaja.com.

Dijamin hal tersebut akan membantu para masyarakat yang sangat suka berbelanja bulanan di supermarket tersebut. Karena akan jauh lebih hemat dengan bonus-bonus dan diskon jika pakai kartunya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *